1.
Jelaskan definisi serta identifikasi risiko dan manfaat
potensial suatu bisnis!
Dalam
menjalankan suatu bisnis, pasti ada resiko- resiko:
1.Resiko murni, adalah resiko yang muncul
sebagai akibat dari sebuah situasi atau keputusan yang konsenkuensinya adalah
kerugian. Resiko murni terbagi 5:
-
resiko hilang/ rusaknya aset yang dimiliki akibat kebakaran, pencurian, penggelapan,
dan sebagainya.
-
kecelakaan kerja pada proses produksi.
-
resiko akibat tuntutan hukum pihak lain, misalnya keracunan dari makanan yang
anda jual, tuntutan konsumen akibat kelalaian kita, dan sebagainya.
-
resiko operasional lainnya.
-
bencana alam( force mpajeure) , seperti banjir, gempa, angin topan, dan
sebagainya.
2.Resiko
spekulatif, adalah resiko yang muncul akibat situasi/ keputusan yang
konsekuensinya bisa berupa keuntungan atau kerugian. Contoh resiko spekulatif
adalah:
-
resiko perubahan harga, harga pasar suatu produk, jasa , atau komoditi dapat
berubah- ubah. Ini dapat naik maupun turun. Terkait dengan perubahan harga
input, jika harga input naik, maka perusahaan dapat mengalami kerugian
penurunan marjin keuntungan. Jika harga input turun maka perusahaan akan
mengalami keuntungan karena naiknya marjin keuntungan.
3.
resiko kredit, adalah resiko yang muncul dari transaksi kredit, seperti utang
dagang. Jika pihak yang kita berikan kredit gagal bayar, maka kita akan
mengalami kerugian.
abuaufa99.blogspot.co.id